Akhlaq Terpuji |
Pilihlah sesuai dengan Kategori |
:: | Itsar dan Cinta Kebaikan |
| Di antara akhlak orang Muslim yang ia dapatkan dari ajaran Islam dan keislamannya yang baik ialah itsar dan cinta kebaikan. Di mana pun orang Muslim mendapatkan kesempatan untuk melakukan itsar, maka ia mendahulukan orang lain atas dirinya dan mengutamakannya atas dirinya.
|
:: | Bersikap Sabar |
| Di antara akhlak baik orang Muslim ialah sabar. Sabar ialah menahan diri terhadap apa yang dibencinya, atau menahan sesuatu yang dibencinya dengan ridha dan rela.
|
:: | Bersikap Tawadlu' |
| Orang Muslim itu tawadlu' tanpa menghinakan dirinya, dan tawadlu' adalah akhlak, dan sifatnya yang mulia, serta sombong itu bukan sifatnya, karena ia tawadlu' untuk tinggi dan tidak sombong agar tidak rendah. Ini karena ketentuan Allah Ta'ala menghendaki mengangkat orang-orang yang tawadlu' karena-Nya dan merendahkan orang-orang yang sombong
|
:: | Bersikap Penyayang |
| Orang Muslim itu penyayang, dan kasih sayang adalah salah satu akhlaknya, sebab sumber kasih sayang ialah jiwa yang bening dan hati yang bersih. Dalam mengerjakan kebaikan, mengerjakan amal shalih, menjauhi keburukan, dan menghindari kerusakan, orang Muslim selalu berada dalam keadaan hati yang bersih dan jiwa yang baik.
|
:: | Bersikap Dermawan |
| Dermawan adalah akhlak orang Muslim dan karakternya. la tidak kikir, karena kikir adalah akhlak tercela yang penyebabnya ialah jiwa yang buruk dan hati yang gelap. Karena iman dan amal shalihnya, maka jiwa orang Muslim itu bersih dan hatinya bersinar.
|
:: | Bertawakkal Kepada Allah Ta'ala |
| Orang Muslim tidak meyakini tawakkal kepada Allah Ta'ala dalam segala hal sebagai Akhlak semata, namun ia meyakininya sebagai kewajiban agama dan akidah Islam,
|
:: | Berbuat Baik. |
| Orang Muslim tidak melihat akhlak berbuat baik sebagai akhlak mulia yang layak dimiliki, namun ia tidak melihatnya sebagai bagian dari akidah dan keislamanya, karena agama islam dibangun diatas tiga pilar : Iman, Islam, dan Ichsan (berbuat baik), seperti terlihat dalam penjelasan Rasulullah Shallallahu Alaihi wa Sallam kepada Malaikat Jibril ketika ia bertanya beliau tentang iman, Islam, dan ihsan (berbuat baik).
|
:: | Berperilaku Benar |
| Orang Muslim itu benar, menyukai kebenaran, dan komitmen lahir-batin dalam ucapan dan perbuatannya, karena kebenaran membawa kepada kebaikan, kebaikan membawa ke surga, surga adalah cita-cita tertinggi orang Muslim, dan puncak harapannya. |
|
|
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar